SMK-SMAK Padang Kian Dilirik Industri: 24 Perusahaan Bergengsi Jalin Kerja Sama Strategis

Teks Foto : 24 Perusahaan Bergengsi Jalin Kerja Sama Strategis dengan SMA-SMAK Padang, di Jakarta, Kamis (16/10/2025). IST
Teks Foto : 24 Perusahaan Bergengsi Jalin Kerja Sama Strategis dengan SMA-SMAK Padang, di Jakarta, Kamis (16/10/2025). IST

* PT Hania Natura Indonesia

* PT Mega Karya Analitika

* PT TUV Nord Indonesia

* PT Unilab Perdana Jakarta

* PT Paragon Technology and Innovation

* PT Pharmametric Labs

* PT Magna Indonesia

* PT Nuscaco Anti Korosi Indonesia

* PT Pangan Mahkota Emas (dan sejumlah industri lainnya).

Selain penandatanganan MoU, acara ini juga menghadirkan sesi Success Story Mitra Industri SMK-SMAK Padang, yang disampaikan oleh Ahmad Ridwan Erlangga, HRD GA & Legal Manager PT Fabindo Sejahtera Tangerang. Ia berbagi pengalaman positif dalam kolaborasi bersama SMK-SMAK Padang, terutama dalam pembimbingan peserta Prakerin serta penyerapan lulusan ke dunia kerja.

Editor : Fix Sumbar
Banner Munas VI Nevi
Bagikan

Berita Terkait
Terkini